SELAMAT DATANG DI MEDIA BLOG PEMBELAJARAN SMK TEKNOLOGI DAN REKAYASA

Minggu, 15 Februari 2015

Informasi

Langkah-Langkah Penggunaan Web Blog


            Media ini adalah media pembelajaran berbasis web blog, sebelum mahasiswa mempelajari materi dalam web blog ini, mahasiswa diharapkan dapat mengoperasikan terlebih dahulu tata cara penggunaan web blog ini dan alur pembelajaran dalam media web blog ini.

Minggu, 08 Februari 2015

Silabus perkuliahan



SILABUS

MATA KULIAH                       : TEKNOLOGI SEPEDA MOTOR
KODE MATA KULIAH/SKS     :GOT124/3 SKS
PRODI/FAK                              : PENDIDIKAN TEKNIK MESIN/KEGURUA DAN ILMU PENDIDIKAN
DESKRIPSI MATA KULIAH    : MATA KULIAH INI MEMBAHAS TENTAN MASALAH DAN PERKEMBANGAN  TEKNOLOGI                             SEPEDA MOTOR YANG TERDIRI DARI : DASAR-DASAR MESIN, SISTEM BAHAN BAKAR,
                                                    PENGETAHUAN PRODUK, SISTEM KELISTRIKAN, PANDUAN CARAMEMBACA ALAT
                                                    SERVIS KELISTRIKAN, ALAT-ALAT  TANGAN DAN KHUSUS SERVIS, SISTEM PERAWATAN
    DAN PENYETELAN, DAN SISTEM PASANG BONGKAR MESIN.
TUJUAN MATA KULIAH       :  DIHARAPKAN MAHASISWA DAPAT MEMAHAMI TENTANG PERKEMBANGAN SEPEDA
                                                    MOTOR
STANDAR MATA KULIAH     : MAHASISWA